Pada postingan kali ini kita akan sedikit mempelajari dan mencoba untuk melakukan forensik digital, lebih tepatnya forensik terhadap sebuah foto. Foto Forensik adalah foto yang memvisualisasikan sebuah objek, adegan, dan peristiwa sebagai bukti guna digunakan dalam suatu proses hukum. Fotografi Forensik ini bisa digunakan secara spesifik untuk dokumentasi, analisis, intelejen, atau untuk presentasi suatu kejadian […]